Latihan Soal-soal AKM Literasi Kelas 5 Bagian 1 Oktober 19, 2021 Posting Komentar Soal No.1 Puisi tersebut terdiri dari....bait dan rimanya..... A. 1 dan a-b-a-b B. 1 dan a-a-a-a C. 2 dan a-b-a-b D. 2 dan a-a-a-a Soal No.2 Isi puisi tersebut adalah. . . . A. Perjuangan seseorang meraih cita-cita B. Bapak yang sedang menyemir sepatu C. Bekerja sebagai penjual sepatu D. Seorang anak yang menjadi tukang semir sepatu 3. Amanat yang sesuai dengan puisi tersebut adalah…. A. Pasrah dengan keadaan B. Bekerja keras sampai lelah C. Bekerja tanpa mengeluh D. Bekerja cepat dan akurat 4. Perasaan orang yang digambarkan pada puisi tersebut adalah... A. Gembira B. Sedih C. Bingung D. Bersemangat 5. Judul yang tepat untuk puisi tersebut adalah... A. Penjual Sepatu B. Kehilangan Sepatu C. Tukang Semir Sepatu D. Pembeli Semir Sepatu Nilai Bahasa Indonesia kamu adalah. . . Score = Berbagi : Posting Komentar untuk "Latihan Soal-soal AKM Literasi Kelas 5 Bagian 1"
Posting Komentar untuk "Latihan Soal-soal AKM Literasi Kelas 5 Bagian 1"